9 Cara Mengidentifikasi Bahaya di Tempat Kerja

Menurut ISO 45001: 2018, bahaya merupakan sumber yang berpotensi menyebabkan cedera dan kesehatan yang buruk . Bahaya dapat mencakup sumber bahaya atau situasi berbahaya, atau keadaan dengan potensi paparan yang menyebabkan cedera dan kesehatan yang buruk. Agar semua bahaya yang mungkin terjadi dapat terientifikasi, berikut beberapa cara dalam melakukan identifikasi bahaya di tempat kerja :…

Keterlibatan Synergy Solusi dalam Membangun MRT Jakarta

Memasuki dunia industrialisasi yang semakin modern akan diikuti oleh penerapan teknologi tinggi, penggunaan bahan dan peralatan makin kompleks dan rumit di industri jasa konstruksi. Hal tersebut akan mengakibatkan suatu kemungkinan bahaya yang besar, berupa kecelakaan, kebakaran, peledakan, pencemaran lingkungan dan penyakit akibat kerja. Insiden tersebut bisa diakibatkan oleh kesalahan dalam penggunaan peralatan, pemahaman, kemampuan serta…

ISO 22000:2018 VERSI TERBARU

Akhirnya, ISO 22000:2018 telah terbit pada Juni 2018 ini. Bagi rekan-rekan yang belum mengetahui apa itu ISO 22000, kita kan ulas sedikit dalam artikel ini. Standar ini merupakan pedoman dalam pelaksanaan sistem manajemen keamanan pangan dengan menyediakan serangkaian proses yang kuat dan efektif untuk meningkatkan keamanan pangan di tempat kerja. ISO 22000:2018 ini juga dirancang…

sistem manajemen konstruksi

Pentingnya Sistem Manajemen K3 dalam Industri Konstruksi

Jasa konstruksi adalah industri dengan bahaya tinggi yang terdiri dari berbagai kegiatan yang melibatkan konstruksi, perubahan, dan / atau perbaikan. Contohnya termasuk konstruksi perumahan, pembangunan jembatan, pengaspalan jalan, penggalian, penghancuran, dan pekerjaan pengecatan dengan skala besar. Pekerja konstruksi terlibat dalam banyak kegiatan yang dapat menghadapkan mereka dengan bahaya yang serius, seperti jatuh dari atap, mesin…