March 24, 2020

6 Ketentuan Tangga Darurat yang Perlu Diketahui!

Seperti yang kita tahu, selain lift dan escalator gedung-gedung bertingkat selalu dilengkapi pula dengan tangga darurat . Keberadaannya pun dianggap penting dan telah diatur fungi dan letaknya melalui Peratuan Menteri Pekerjaan Umum Nomor:26/PRT/M/2008. Tangga darurat atau emergency exit ini biasanya digunakan sebagai pintu evakuasi apabila dalam gedung tersebut terjadi kecelakaan.

Berikut adalah ketentuan tangga darurat yang perlu kita ketahui:

Rate this post
Bagikan halaman ini :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Post comment

Submit