Sukses di Hari Pertama, Synergi Solusi Kembali Hadir di Acara Puncak Bulan K3
JAKARTA – Hari kedua acara puncak Bulan Kesehatan Keselamatan Kerja (K3) Nasional 2019 kembali digelar di PT Angkasa Pura II (Persero), Selasa (26/2). Sukses di hari pertama, Synergy Solusi kembali hadir.