rumah kaca

Penggunaan Bahan Bakar Nabati Sebagai Solusi pada Efek Gas Rumah Kaca

Penggunaan minyak dan gas bumi untuk kebutuhan hidup tentu saja memberikan banyak keuntungan dan memicu berbagai kemajuan. Namun tak dapat dipungkiri, berbagai inovasi yang dilakukan pada akhirnya memunculkan dampak yang merugikan lingkungan. Sebut saja kendaraan bermotor yang tentu saja sangat bermanfaat sebagai sarana transportasi. Namun massive-nya penggunaan kendaraan bermotor, memicu dampak kerusakan lingkungan.

Menggali Manfaat Minyak dan Gas Bumi untuk Energi Kehidupan

Adanya sumber daya energi yang dihasilkan oleh alam tak lain merupakan anugerah bagi kehidupan manusia. Tentu saja, sumber daya alam tersebut memberikan sejumlah manfaat yang dibutuhkan untuk aktivitas sehari-hari. Mulai dari produksi serta pengolahan makanan dan minuman, membangun tempat tinggal, membuat pakaian, hingga urusan telekomunikasi dan transportasi, sumber daya energi sangat dibutuhkan.

Kebakaran Hutan

Saatnya Hindari Kebakaran Hutan

Besarnya Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) di Riau sejak beberapa minggu terakhir ini berdampak pada kabut asap yang mengepung wilayah sekitarnya. Salah satu wilayah terparah dikepung asap adalah Pekanbaru. Bahkan ibu kota Riau tersebut telah menetapkan status darurat kabut asap. Berdasarkan laporan Satgas Karhutla Riau, lebih dari 5.425,28 hektare lahan yang mayoritas gambut terbakar di…

Sumur Bor sebagai Sumber Air Baru untuk Kehidupan Masyarakat Indonesia

Air bersih menjadi hal yang sulit untuk didapatkan ketika sudah memasuki musim kemarau di Indonesia, khususnya bagi masyarakat Indonesia bagian timur. Bagaimana tidak? Untuk memenuhi kebutuhan air bagi kepentingan rumah tangga saja mereka harus menempuh perjalanan yang seringkali tidak mudah dilalui hanya untuk membawa air. Jarak yang ditempuh kurang lebih 5 km setiap harinya. Hal…